Tutorial kali ini adalah bagaimana cara menginstall angular 2 dan membuat project pertama kali menggunakan angular 2.

Ikuti langkah-langkah berikut :

1. Buka cmd ketik perintah seperti gambar, langkah ini bertujuan untuk menginstall command line angular yang dapat digunakan untuk membuat project angular kedepannya.
Dan ingat perintah ini hanya dilakukan sekali saja.


2. Periksa apakah langkah pertama sudah benar, jika sama seperti gambar dibawah ini berarti anda sudah menginstall angular dengan benar.


3. Setelah langkah sebelumnya berjalan dengan baik saatnya sekarang kita akan menbuat project pertama angular 2.

- Buarlah folder untuk menyimpan project anda
- Buka cmd yang mengarah pada folder tersebut

Contoh lihat gambar


Perintah pada gambar diatas yaitu bertujuan untuk mendownload project angular, lalu tekan enter maka akan terlihat seperti ini


Tunggu sampai semua selesai, selanjutnya ketik di cmd cd nama aplikasinya, contoh nama aplikasi di atas yaitu aplikasi-ku maka cd aplikasi-ku. 

4. Jalankan aplikasi seperti gambar dibawah


Maka akan tampil di browser sebuah halaman website menggunakan angular 2


Berarti samapi sini anda sudah dapat mengintall angular 2 dan membuat sebuah project dengan angular 2.

Jika anda ingin membuat project lain lagi anda tidak perlu mengikuti langkah dari awal lagi, langsung saja ke langkah ke 3.